Kementan genjot P4S untuk pembangunan pertanian perdesaan
kobexielite.com/ – Kementerian Pertanian (Kementan) menggenjot program Pusat Pelatihan Pertanian dan Perdesaan Swadaya (P4S) sebagai pembaharu desa guna membangun pertanian perdesaan. “Pembangunan pertanian yang kita lakukan, dimulai dari desa. Oleh karena itu, kita memaksimalkan peran P4S sebagai pembaharu perdesaan,” kata Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo dalam keterangan tertulis di Jakarta, Selasa. Mentan Syahrul mengatakan P4S … Read more